Pendidikan di Indonesia semakin berkembang di era milenial mempengaruhi pendidikan di Indonesia Sebutkan dua contoh perubahan pendidikan di era digital serta dampak perubahan tersebut!
1. Pendidikan di Indonesia semakin berkembang di era milenial mempengaruhi
pendidikan di Indonesia Sebutkan dua contoh perubahan pendidikan di era
digital serta dampak perubahan tersebut!
Pembahasan:
Contoh perubahan pendidikan di era digital serta dampak perubahan tersebut.
a. Bisa menggunakan akses internet sebagai media pembelajaran
b. Bisa belajar dari rumah tanpa harus bertatap muka secara langsung
Penyebabnya adalah kurangnya sosialisasi antar murid dan kurangnya interaksi
murid dengan guru
Penjelasan:
Perubahan pendidikan Indonesia dari masa ke masa menyebabkan dampak positif dan negatif
JAWABAN LAIN
Perubahannya :
-dulu ujian tidak menggunakan laptop sekarang menggunakan leptop
-dulu bel sekolah manual sekarang otomatis
Dampaknya :
memudah kan pembelajaran tetapi dapat menimbul kan rasa malas
2. Buatlah 3 (tiga) buah gurindam berisi nasihat tentang pendidikan!
Pembahasan:
Definisi
Gurindam adalah salah satu contoh puisi lama selain pantun dan syair. Penulisan
gurindam terikat dengan aturan-aturan penulisan, seperti jumah suku kata, rima,
dan jumlah baris dalam satu bait.
Pembahasan
Tiga buah gurindam berisi nasihat tentang pendidikan yaitu
Gurindam 1:
Jikalau engkau ingin dikata pintar
Janganlah belajar hanya sebentar
Gurindam 2:
Carilah guru yang sabar dan pintar
Agar engkau belajar tanpa gentar
Gurindam 3:
Buku adalah jendela dunia
Dengan membaca takkan sia-sia
Ciri gurindam adalah
Terdiri atas dua baris dalam sebait.
Tiap baris memiliki jumlah kata sekitar 10-14 kata.
Tiap baris memiliki rima sama atau bersajak A-A, B-B, C-C, dan seterusnya.
Merupakan satu kesatuan yang utuh.